New Smartfren Andromax G2 Terbaru, Ponsel Android (Kitkat) Harga dibawah 1 juta'an

New Smartfren Andromax G2 Terbaru - Smartfren telah berhasil merilis sebuah produk ponsel terbaru dengan harga dibawah 1 juta'an, produk tersebut yaitu sudah di beri seri New Smartfren Andromax G2. Dan meskipun produk ini menduduki kelas menengah kebawah, vendor tersebut ternyata juga sudah berbasis dengan sistem operasi Android (kitkat). Smartfren seri G ini selain harganya yang murah ternyata juga sudah dilengkapi spesifikasi prosesor Quad-core dan memiliki kecepatan 1,2 GHz dengan pengelolah grafis Andreno 302, dan pastinya sudah cukup mampu untuk memberikan kinerja yang cukup lancar, dan dengan spesifikasi tersebut Andromax G2 ini siap membatu aktivitas anda.


Desain New Smartfren Andromax G2 Terbaru


New Smartfren Andromax G2 Terbaru ini hadir dengan membawa desain ponsel yang tak bedah jauh dengan keluarganya yaitu dengan bentuk yang cukup elegan dan memiliki sedikit lengkungan di setiap sudutnya. G2 ini di desain dengan dimensi 131 x 66,5 mm untuk tinggi dan lebarnya, dan dengan dimensi tersebut G2 ini bisa dibilang mini. Selain itu New Smartfren Andromax G2 Terbaru ini juga memiliki dimensi ketebalan yang cukup tebal yaitu 10,0 mm dengan berat 171 gram. Tentunya cukup tebal dibandingkan ukuran biasanya, tetapi tetap terasa pas saat digenggam dan juga pas di kantong.

smartfren andromax g2
Smartfren Andromax G2 Terbaru


Spesifikasi New Smartfren Andromax G2 Terbaru


• SIM : Dual-SIM (CDMA-GSM) | EVDO | 3G |• Dimensi : 131 x 66,5 x 10,0 mm
• Bobot : 171 gram
• Sistem Operasi : Android v,4,4 (Kitkat)
• Ram : 512 GB
• Layar : TFT Capasitive Touchscreen | 16 juta warna | 4,5 "| 480 x 854 pixel | 
• Kamera belakang : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, autofocus, geo-tagging, touch focus, face detection.
• Kamera depan : 1,3 MP
• CPU : Quad-core 1,2 GHz Cortex-A7 Snapdragon 
• Memori internal : 4 GB
• Grafis : Andreno 302 
• Konektivitas : Wi-Fi 802,11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, | Bluetooth V4,0
•  USB : MicroUSB v2,0 | 3,5 mm audio jack
• Batrey : Li-Ion 1750 mAh


Kamera New Smartfren Andromax G2 Terbaru


New Smartfren Andromax G2 Terbaru ini juga sudah dilengkapi kamera belakang yang memiliki resolusi 5 MP selain itu juga sudah di dukung dengan fitur tambahan seperti autofocus, geo-tagging, touch focus, face detection, sayangnya hanya tidak dilengkapi dengan LED flash yang memiliki fungsi sebagai pencahayaan. Dan meskipun begitu kamera tersebut juga mampu menghasilkan foto yang cukup bagus dengan resolusi gambar 2592x1944 pixels. New Smartfren Andromax G2 
Terbaru ini juga memiliki kamera depan 1,3 MP yang berfungsi untuk selfy.


Hardware New Smartfren Andromax G2 Terbaru


Dan untuk Spesifikasi Hardwarenya, New Smartfren Andromax G2 Terbaru ini sudah ditenagai oleh prosesor Quad-core berkecepatan 1,2 GHz yang siap dipadukan dengan pemrosesan grafis Andreno 302, dan hasil kinerja yang dihasilkan pun juga cukup baik dan lancar untuk menjalankan sistem operasi Android (Kitakat) yang ada didalamnya. New Smartfren Andromax G2 Terbaru ini menyediakan ruang penyimpanan yaitu internal hanya 4 GB dan pastinya hanya cukup untuk beberapa penyimpanan bila memiliki ukuran besar seperti game HD vidio atau gambar yang memiliki ukuran file yang besar, Tetapi anda tidak perlu kuatir karena masih ada tambahan eksternal yang bisa ditambahkan up top hingga 32 GB. Selain itu G2 ini sudah dibekali dengan batrey yang memiliki kapasitas hanya 1750 mAh, sehingga mudah habis jika dipakai untuk menjalankan aplikasi secara bersamaan.


Harga New Smartfren Andromax G2 Terbaru


• Harga baru : ( Rp 900,000 )
• Harga bekas : ( Rp 700,000 )