Harga & Spesifikasi Sony Xperia M2 Dual Terbaru 2014

Sony Xperia M2 Dual - Smartphone yang telah dirilis pada tahun 2014 ini hadir dengan disain yang flagship guna untuk penerus keluarga Xperia seri M yang telah di beri nama Sony Xperia M2 Dual ini. Smartphone ini juga pastinya menawarkan pada disain yang memberikan kesan yang terbaru. Smartphone ini juga bandrolan harga dibawah 3 juta, dan sesuai dengan harga yang ditawarkan Xperia M2 Dual sudah dibekali dengan spesifikasi yang mumpuni dan juga didalamnya sudah tersedia beberapa aplikasi yang menarik untuk keseharian pengguna.



Disain Sony Xperia M2 Dual


Sony Xperia M2 Dual ini hadir dengan disain yang elegan dan seperti di keluarga Xperia yang memiliki disain kedap terhadap air dan juga debu. Smartphone ini memiliki ukuran dimensi yang juga tidak berbeda jauh dengan keluarganya yaitu 139,7 x 71,1 x 8,6 mm dan memiliki berat 148 gram, tetapi Xperia M2 Dual ini tetap terasa nyaman saat berada di genggaman. Sony Xperia M2 Dual ini juga telah mengusung material disain yang terbuat dari plastik, meskipun begitu smartphone ini tetap terlihat tampak elegan dengan lapisan warna yang pas dengan disainnya.

Sony Xperia M2 Dual

Layar Sony Xperia M2 Dual


Sony Xperia M2 Dual memiliki layar IPS Capacitive Touchscreen yang berukuran 4,8 inci, sehingga memberikan tampilan layar yang cukup memuaskan untuk melakukan beberapa aktivitas seperti browsing di internet membaca pasan dan sebagainya. Sony Xperia M2 Dual ini juga memiliki ketajaman layar 16 juta warna dan memiliki resolusi yang cukup baik yaitu 540 x 940 pixel dengan memiliki kerapatan pixel 229 ppi, sehingga hasil tampilan layar yang dihasilkan sangat jernih dan tajam dan nyaman saat digunakan.


Hardware Sony Xperia M2 Dual


Dengan dipersenjatai prosesor quad-core 1,2 GHz dan Qualcomm MSM8926-2 Snapdragon 400 dengan ditunjang Ram sebesar 1 GB, Sony Xperia M2 Dual ini suda cukup terasa lancar untuk menjalankan beberapa aplikasi yang ada di dalamnya. Dan untuk pemrosesan grafis juga sudah disematkan GPU Andreno 305. Xperia M2 Dual ini juga sudah ditunjang dengan memori internal sebesar 8 GB dengan tambahan eksternal hingga 32 GB. Sony Xperia M2 Dual ini dibekali dengan daya batrey yang cukup baik yaitu berkapasitas 2300 mAh, tentunya cukup untuk melakukan beragam aktivitas dengan daya yang bertahan cukup lama.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar